Musim hujan katanya nggak asik buat kemana-mana, tapi karena saya anaknya suka sekali main ujan-ujanan jadi nggak pernah masalah untuk tetap basah. Mungkin untuk menuju tujuan wisata yang harus menyebrangi laut memang harus sementara dihindari, nah kalau rafting?! Hujan nggak hujan kita akan tetap basah dong?! Dan akhirnya pilihan berlabuh di Caldera Rafting and Outbond …
