Kalian rindu masuk hutan?! Udah tepat banget deh, kalau nyasar ke blogpost milik saya yang satu ini. Sebelumnya saya sudah banyak bercerita tentang pengalaman berjumpa dengan Orangutan di Taman Nasional Tanjung Puting, Kalimantan Tengah. (seluruh ceritanya bisa dibaca disini)

Tapi di Tanjung Puting tidaklah melulu soal orangutan yang dapat ditemui, melainkan lebih. Melainkan harta yang melimpah ruah banyaknya, dan saya yakin bahwa akan sangat mudah dibuat rindu oleh harumnya hutan tropis di tanah Borneo, akhirnya membuat album berikut. Semoga kalian yang anaknya sealiran dengan Elisa Thornberrys dan mencintai hutan dapat menikmatinya.


















Perjalanan ke Tanjung Puting adalah perjalanan terakhir saya menggunakan kamera bersejarah si Nikon D60 kesayangan, yang meskipun jadul beraaat, tapi masih berfungsi dengan baik. Dari kamera ini juga saya mulai pelan-pelan belajar memotret. Tapi apa dayaaa… usiamu (read: berat badan) tak lagi memungkinkan untuk dibawa piknik. Dan kini saya beralih menggunakan Olympus E-PM2 😉
Terimaksih sudah mampir, maafkan untuk hasil foto yang pas-pasan. Mahmud tidak pernah berhenti untuk terus belajar. Kok daun aja difoto?! Ngapain sih tanah hutan difoto segala?!
Xixixi I just love their random colors 😀
Fotonya bagus2 Put 🙂
Aku kangen hutan Kak…
Yaampun makasiiih mbaaaaaakk, padahal cuma beberapa aja yg bagus…
kudu mesti belajar lagi deh hksss
Aku kangen kamu kak 😛